
Tinder India menghadirkan inovasi baru di jalanan Mumbai dengan meluncurkan truk unik yaitu khusus untuk membuang barang-barang yang ditinggalkan setelah putus cinta. Truk ini dinamakan ‘Ex-press Disposal Truck.’
Sebagai bagian dari kampanye Move On yang baru, aplikasi kencan ini membantu orang-orang meninggalkan beban emosional dengan cara yang paling nyata: dengan mengundang mereka untuk membuangnya ke dalam truk sampah tersebut.
source: @tinder_india
Hmmm, patut dicoba gak sih di Indonesia??
#HitsFunFact #HitsUnikomRadio #TrukTinder #Tinder #Mantan #explore #SemuaHitsAdaDisini